10 manfaat kayu manis untuk kesehatan tubuh Anda
Baunya yang sangat menggoda mampu memberikan rasa yang luar biasa pada masakan kita. Cinnamon, selain bermanfaat dalam hala masak memasak, juga memiliki banyak manfaat untuk tubuh kita. Manfaat yang ganda. Mari kita lihat satu per satu:
1. Memiliki sifat anti-inflamasi
2. Membantu menghilangkan nyeri haid
3. Mengendalikan kadar glukosa dalam darah
4. Memiliki sifat anti bakteri dan anti jamur
5. Sumber yang sangat baik dari mineral mangan
6. Membantu membakar lemak lebih baik dan lebih cepat
7. Melambatkan waktu pengosongan lambung sehingga anda merasa kenyang lebih lama
8. Menetralisir kolesterol "jahat"
9. Membantu melawan sel-sel kanker
10. Membantu menghilangkan migrain
Begitu banyak manfaat kayu manis bagi kesehatan, jadi jangan lupa untuk menambahkan kayu manis kedalam masakana anda.
Tidak ada komentar :
Posting Komentar